- Title: Lowongan Kerja Supervisor Akunting di PT Manis Fajar Makmur Abadi
- Updated: Kamis, 14 January 2021
- Posted by: Infokerja.net
- Summary: Lowongan Kerja Supervisor Akunting Lulusan Sarjan
- Empoyment Type: Full Time
- Location: Jakarta Selatan, DKI Jakarta
Deskripsi Perusahaan:
Perusahaan bergerak di bidang industri makanan dan minuman
Posisi: Supervisor Akunting
Lokasi: Jakarta Selatan, DKI Jakarta
Batas Melamar: 03 March 2021
Kualifikasi:
- Wanita
- S1 Akuntansi
- IP Minimal 3.0
- Pengalaman minimal 1 tahun
Deskripsi Pekerjaan:
- Melakukan monitoring jurnal laporan keuangan
- Menyampaikan laporan keuangan kepada F&A Manager
- Memeriksa dan memverifikasi semua pencatatan transaksi keuangan yang menjadi kewenangannya
- Mengontrol jalannya proses accounting secara keseluruhan (memastikan laporan transaksi keuangan yang masuk ke dalam sistem accounting tidak ada kesalahan)
- Mensupervisi pekerjaan accounting staff
- Mengkoordinasikan semua tugas yang ada di accounting section sehingga semuanya sesuai dengan target yang ditetapkan
- Memahami dan menguasai Ilmu Perpajakan, Pph 21, 23, 25 dan mampu membuat laporan keuangan
Untuk melamar Lowongan Supervisor Akunting silahkan