PT Tirta Alam Segar adalah salah satu anak perusahaan dari WINGS Group, salah satu produsen barang konsumen terbesar dan paling dihormati di Indonesia. Sebagai bagian dari konglomerat yang sudah dikenal luas oleh masyarakat Indonesia melalui merek-merek ternama seperti So Klin, Daia, Nuvo, Mie Sedaap, dan Top Coffee, PT Tirta Alam Segar secara khusus bergerak di bidang produksi minuman dan makanan kemasan yang aman, berkualitas, serta sesuai dengan standar nasional dan internasional.
Lowongan Kerja PT Tirta Alam Segar
Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.
Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini PT Tirta Alam Segar sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:

