
- Title: Lowongan Kerja Satuan Pemeriksa Intern (SPI) di PT. NASARI INDONESIA
- Updated: Minggu, 20 Desember 2020
- Posted by: Infokerja.net
- Summary: Lowongan Kerja Satuan Pemeriksa Intern (SPI) Lulusan Diploma 3
- Organization: PT. NASARI INDONESIA
- Employment Type: Freelance
- Location: Lhokseumawe, Aceh
Deskripsi Perusahaan:
Nasari Sentra KUMKM (PT. Nasari Indonesia), dikenal juga dengan Nasari Group merupakan suatu korporasi (Holding Company – Group Bisnis) yang telah memiliki beberapa Bisnis Unit yang bergerak di berbagai bidang diantaranya :
– Lembaga Keuangan (KSP Nasari & BPR Narwastu Mikro Perkasa)
– Lembaga Diklat Profesi (LDP Namalo Persada)
– Outsourcing (Namalo Persada)
– Agen Pos (Namalo Persada)
– Taxi Online (Namalo Persada)
– UKM Mart (Namalo Persada)
– Developer Properti Interior (Dokma Namura)
– Developer Properti Eksterior (Naasih Utama)
– Manajemen Aset & Gadai Emas (Nabasa Jaya)
– Kredit Elektronik & Furniture (PT Nabasa Jaya)
Berdiri sejak tahun 1998, diawali dengan berdirinya KSP Nasari (Bisnis Unit Nasari Sentra KUMKM yang bergerak di bidang Lembaga Keuangan) yang kemudian mengalami perkembangan sangat pesat hingga menyebar ke berbagai pulau di Indonesia. Kemudian di tahun 2011 bertempat di Jakarta, Nasari Sentra KUMKM (PT. Nasari Indonesia – Nasari Group) resmi membuka kantor representatif sementara holding companynya.
Saat ini, PT. Nasari Indonesia sedang tumbuh berkembang dan secara bertahap terus membangun jaringan bisnis hingga menjadi salah satu korporasi cukup besar yang ke depan akan dipusatkan dalam satu manajemen.
Dengan mengusung moto “Kita Sejahtera Bersama”, Nasari Sentra KUMKM (PT. Nasari Indonesia) bersaing menjadi korporasi yang besar dan kokoh.
Posisi: Satuan Pemeriksa Intern (SPI)
Lokasi: Lhokseumawe, Aceh
Batas Melamar: 16 February 2021
Persyaratan:
- Pria/Wanita berusia maksimal 30 tahun
- Pendidikan Minimal D3 Akuntansi, Akreditasi Jurusan Minimal B
- Pengalaman sebagai Auditor Minimal 2 Tahun
- Memiliki sertifikat minimal diklat audit tingkat II/QIA/CIA
- Cermat dan Teliti
- Menguasai komputer dan memiliki analisa tinggi
- Mampu beradaptasi dengan lingkungan baru bekerja secara tim dan menjalin hubungan baik dengan pihak internal maupun eksternal perusahaan
- Disiplin, Jujur, siap bekerja keras dan bertanggung jawab
- Penempatan di Banda Aceh & Lhokseumawe
Deskripsi Pekerjaan:
- Melakukan aktifitas rutin di kantor cabang dan melakukan exit meeting hasil pemeriksaan
- Membuat Laporan bulanan atas hasil pemeriksaan
- Melakukan kunjungan langsung ke penyimpanan ritel, peminjam pensiun umum (croscheck data dan kebenaran SOP)
- Melakukan stok opname jaminan asli
- Memastikan kegiatan operasional kantor cabang telah dilaksanakan sesuai SOP
- Membuat laporan khusus (kasus fraud) apabila ditemukan
- Melakukan koordinasi dengan pemimpin cabang/manajemen cabang atas hasil pemeriksaan sebagai sarana pembinaan dan perbaikan terhadap kepatuhan SOP yang telah ditentukan
Untuk melamar Lowongan Satuan Pemeriksa Intern (SPI)silahkan