
PT Solusi Energy Nusantara (SENA) merupakan anak perusahaan dari PT PGAS Solution, perusahaan terkemuka di Indonesia dalam bidang transmisi dan distribusi gas bumi. Tujuan dari pendirian SENA adalah untuk memberikan layanan jasa engineering di industri oil dan gas. yang didirikan di Jakarta pada tanggal 20 April 2015.
Lowongan Kerja PT Solusi Energy Nusantara (SENA)
Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.
Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini PT Solusi Energy Nusantara (SENA) sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:
1. Senior Legal Officer
Persyaratan :
- Minimal S1 Ilmu Hukum
- Memiliki pengalaman sebagai legal officer minimal 5 – 10 tahun
- Memiliki kemampuan litigasi, hukum perusahaan, hukum kepatuhan dan regulasi, negosiasi, legal due diligence
- Memiliki kemampuan analisis
- Memiliki kemampuan bahasa inggris secara lisan maupun non lisan
- Menjadi nilai tambah memiliki pengetahuan terkait arbitrasi dan mediasi, GCG, GRC
- Memiiki pengalaman menangani kontrak di industri oil & gas
- Penempatan Head Office Daan Mogot, Jakarta Barat
2. Staff Quality Assurance
Persyaratan :
- Minimal S1 semua jurusan
- Fresh Graduate diperbolehkan melamar atau memiliki pengalaman 1 tahun
- Memiliki pengalaman dalam pengelolaan administrasi dan dokumentasi
- Memilikikemampuan menganalisis data
- Diutamakan mengetahui ISO 9001 : 2018
- Penempatan Head Office Daan Mogot, Jakarta Barat
3. Staff Pengendali Kinerja
Persyaratan :
- Minimal S1 Teknik Industri
- Fresh Graduate diperbolehkan melamar atau memiliki pengalaman 1 tahun
- Familiar terhadap cara mengevaluasi KPI (Key Performance Indicator) perusahaan
- Memiliki kemampuan dalam penyusunan dokumen
- Menguasai aplikasi Ms. Office (Power Point and Excel)
- Penempatan Head Office Daan Mogot, Jakarta Barat
Lowongan Kerja ini dibuka hingga batas waktu serta hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang bakal dipanggil buat mengikuti tahapan seleksi berikutnya.
Cara Melamar Pekerjaan di PT Solusi Energy Nusantara (SENA)
Bagi Anda yang minat dan yakin memenuhi kualifikasi Loker PT Solusi Energy Nusantara (SENA) diatas silahkan bisa melamar langsung APPLY JOBS via Email dibawah ini:
Alamat email PT Solusi Energy Nusantara (SENA)
- E-mail : [email protected]
Cc :
Demikian informasi Lowongan Kerja S1 di PT Solusi Energy Nusantara (SENA) yang admin bagikan dan semoga bermanfaat.
Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.
Perhatian!!Segala proses recruitment diseluruh cabang PT Solusi Energy Nusantara (SENA) tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.
Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!