
PT SUCOFINDO merupakan perusahaan yang bergerak di bidang jasa inspeksi, pengujian, sertifikasi, pelatihan dan konsultansi, dalam sektor pertanian, Kehutanan, Pertambangan (Migas dan Nonmigas), Konstruksi, Industri Pengolahan, Kelautan, Perikanan, Pemerintah, Transportasi, Sistem Informatika dan Energi Terbarukan.
Lowongan Kerja PT Superintending Company of Indonesia (SUCOFINDO)
Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.
Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini PT Superintending Company of Indonesia (SUCOFINDO) sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:
PEGAWAI TIDAK TETAP (PTT) / KONTRAK PROYEK
Posisi : Quantity Checking (Draught Survey)
Persyaratan umum:
- Berkewarganegaraan Indonesia;
- Lokasi penempatan di Gresik – Jawa Timur;
- Diutamakan berdomisili di Gresik – Jawa Timur;
- Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat sebagai pegawai suatu instansi pemerintah ataupun swasta;
- Tidak pernah dihukum karena melakukan tindak pidana kejahatan, dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang masih berlaku;
- Sehat jasmani dan bebas narkoba yang harus dinyatakan dengan Surat Keterangan Bebas Narkoba;
- Tidak mempunyai hubungan keluarga dengan pegawai PT SUCOFINDO sebagai kakak-adik kandung/tiri/angkat; orang tua-anak kandung/tiri/angkat;
- Mampu mengoperasikan komputer, program Microsoft Office (Word, Excel);
- Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi;
- Usia maksimal 30 tahun pada saat mengajukan lamaran
Job Responsibilities:
- Melakukan pengecekan kuantitas barang yang dimuat di kapal sesuai dengan hasil perhitungan draught survey yang disetujui pihak terkait
- Menyusun laporan hasil kerja lapangan dari pengecekan pengecekan kuantitas barang yang dimuat
Persyaratan Khusus:
- Pendidikan minimal D3 jurusan Teknik Perkapalan;
- Diutamakan memiliki pengalaman draught survey;
- Teratur, cekatan dan terampil, perhatian terhadap detail dan keakuratan;
- Sehat jasmani dan rohani untuk mengambil sampel di lokasi proyek;
- Memahami dan patuh pada protokol kesehatan dan keselamatan Kerja (K3);
- Mampu bekerja dibawah tekanan (load pekerjaan tinggi);
- Bersedia bekerja shift.
Lowongan Kerja ini dibuka hingga batas waktu serta hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang bakal dipanggil buat mengikuti tahapan seleksi berikutnya.
Cara Melamar Pekerjaan di PT Superintending Company of Indonesia (SUCOFINDO)
Bagi Anda yang minat dan yakin memenuhi kualifikasi Loker PT Superintending Company of Indonesia (SUCOFINDO) diatas silahkan bisa melamar langsung APPLY JOBS via Link dibawah ini:
APPLY JOBS
Demikian informasi Lowongan Kerja Quantity Checking di PT Superintending Company of Indonesia (SUCOFINDO) yang admin bagikan dan semoga bermanfaat.
Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.
Perhatian!!Segala proses recruitment diseluruh cabang PT Superintending Company of Indonesia (SUCOFINDO) tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.
Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!