
PT Acset Indonusa Tbk adalah perusahaan pengembangan dan pelayanan konstruksi. Perusahaan bergerak dalam bidang usaha seperti gedung pusat perbelanjaan, hotel, kantor, apartemen, jembatan dan lain-lain terkemuka di Indonesia. Berdiri sejak tahun 1995 hingga saat ini, ACSET telah menempa keahlian khususnya dalam bidang fondasi dan pembongkaran bangunan.
Lowongan Kerja PT Acset Indonusa Tbk
Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.
Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini PT Acset Indonusa Tbk sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:
1. SHESSR Staff
Persyaratan :
- Minimum D3 dari Jurusan Kesehatan Masyarakat, Teknik Lingkungan, dan K3
- Pengalaman minimal 1-3 tahun di posisi yang sama
- Memiliki pengalaman dalam industri konstruksi
- Bersedia ditempatkan di seluruh project Acset
2. Site Engineering
- Site Engineer
- Quality Control
- Quantity Surveyor
- BIM Engineer
- Cost Control
- Scheduler
- Bar Bending Schedule
- Vendor Mgt & Procurement Group Leader
Persyaratan :
- Minimum S1/D4 jurusan Teknik Sipil
- Pengalaman minimum 2-3 tahun di posisi yang sama
- Memiliki pengalaman bekerja pada proyek konstruksi gedung atau infrastruktur
- Bersedia ditempatkan di seluruh project Acset
3. Finance Staff
4. Human Capital General Affair
Persyaratan :
- Minimum D3 dari Jurusan Keuangan, Ekonomi, Manajemen, Akuntansi, dan Psikologi
- Pengalaman minimal 2-3 tahun di posisi yang sama
Memiliki pengalaman di industri konstruksi - Memiliki daya analisa yang baik
- Bersedia ditempatkan di seluruh project Acset
5. Site Operation
- Supervisor (SPV)
- Surveyor (SVY)
Persyaratan :
- Minimum S1 Teknik Sipil, Geodesi/SMK Sederajat dengan pengalaman lebih dari 5 tahun
- Pengalaman minimal 2-3 tahun di posisi yang sama
- Memiliki pengalaman mengerjakan proyek konstruksi gedung atau infrastruktur
- Bersedia ditempatkan di seluruh project Acset
6. Document Control Crew
7. Drafter
8. Logistic Crew
Persyaratan :
- SMK Sederajat/D3 Jurusan Teknik Sipil, Teknik Elektro, Teknik Mesin, dan Teknik Gambar Bangunan
- Pengalaman minimal 1-3 tahun di posisi yang sama
- Memiliki pengalaman mengerjakan proyek konstruksi gedung atau infrastruktur
- Bersedia ditempatkan di seluruh project Acset
Cara Melamar Pekerjaan di PT Acset Indonusa Tbk
Bagi Anda yang minat dan yakin memenuhi kualifikasi Loker PT Acset Indonusa Tbk diatas silahkan bisa melamar langsung APPLY JOBS via Email dibawah ini:
APPLY JOBS
Demikian informasi Lowongan Kerja di PT Acset Indonusa Tbk yang admin bagikan dan semoga bermanfaat.
Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.
Perhatian!!Segala proses recruitment diseluruh cabang PT Acset Indonusa Tbk tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.
Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!