
PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero) yang biasa disingkat dengan PT. KIW (Persero) merupakan perusahaan berstatus Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang pengembangan dan pengelolaan kawasan industri. Lowongan Kerja BUMN PT KIW (Persero).
Lowongan Kerja BUMN PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero)
ICT Officer
Ruang Lingkup :
- Mengelola dan memastikan implementasi atas seluruh aspek pengelolaan ICT dalam lingkup komersial dan operasional kawasan, integrasi holding dan Enterprise Resource Planning yang meliputi tindakan perencanaan, pelaksanaan, dan pemeliharaan termasuk penyediaan solusi terhadap perusahaan dan pelanggan baik terkait tata kelola Information Communication & Technology (ICT), manajemen data dan infomasi serta solusi aplikasi sesuai dengan perjanjian dan ketentuan yang berlaku dalam upaya meningkatkan pendapatan dan kinerja Perusahaan secara menyeluruh berdasarkan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP), dengan tetap memperhatikan kepatuhan dan risiko yang terkontrol.
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3/S1 Sistem Informasi/Teknik Informasi/Teknik Komputer
- Usia minimal 18 tahun, maksimal 35 tahun
- Memiliki pengalaman di bidang IT Business (ISP, Penguat Sinyal, Digital Advertising)
- Memiliki kemampuan technical trouble shoot dan handling customer yang baik
- Memiliki pengalaman dalam pengelolaan ERP
Cara Melamar Pekerjaan di PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero)
Bagi Anda yang minat dan yakin memenuhi kualifikasi PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero) diatas silahkan bisa melamar langsung daftar melalui link dibawah ini:
Paling lambat 17 Februari 2023
Demikian informasi Lowongan Kerja ICT Officer di BUMN PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero) yang admin bagikan dan semoga bermanfaat.
Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.
Perhatian!!Segala proses recruitment diseluruh cabang PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero) tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.
Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!