
PT Brawijaya Investama (Brawijaya Hospital dan Clinic) adalah Rumah Sakit Wanita & Anak bergerak di bidang kesehatan dan memiliki Rumah Sakit Ibu dan Anak Brawijaya serta 4 klinik kesehatan (Brawijaya Clinic). Memulai sebagai Rumah Sakit Wanita & Anak Brawijaya pada tanggal 17 September 2006, berlokasi di Antasari Jakarta Selatan. Komitmen kami terus berkembang dari menyediakan layanan kesehatan untuk Perempuan & Anak hingga memperluas layanan kami ke Rumah Sakit Umum di wilayah-wilayah terkemuka. Mulai dari Jakarta hingga Bandung. Bergerak cepat, selalu melakukan peningkatan, selalu memanfaatkan peluang untuk memperluas layanan kesehatan kami secara agresif, kami terus menjangkau cakupan wilayah yang lebih luas ke lebih banyak wilayah di Jakarta dan Jabodetabek seperti Depok dan Tangerang. Semakin banyak wilayah yang kami cakup, semakin terbuka layanan kami untuk semua orang. Mulai dari pasien reguler, pasien asuransi, hingga pasien BPJS Kesehatan dan BPJS Tenaga Kerja, kami siap memberikan layanan kesehatan yang mereka butuhkan dan layak dapatkan. Brawijaya Group juga berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik bagi pelanggan dan pemangku kepentingan. Lagi pula, perluasan tidak akan ada artinya jika tidak dibarengi dengan pelayanan prima.
Lowongan Kerja PT Brawijaya Investama (Brawijaya Hospital & Clinic)
Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.
Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini PT Brawijaya Investama (Brawijaya Hospital & Clinic) sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:
1. Dokter Umum
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 Profesi Kedokteran
- Memiliki STR Aktif
- Bersertifikat ACLS, ATLS, FCSS
- Memiliki kemampuan problem solving yang baik
- Memiliki kemampuan komunikasi yang efektif
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 2 tahun
2. Perawat
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 Ners
- Memiliki STR Aktif
- Bersertifikat Uji Kompetensi & BTCLS
- Memiliki kemampuan komunikasi efektif dan memberikan layanan prima
- Bersedia bekerja shifting
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 1 tahun
- Terbuka untuk fresh graduate
3. Perawat ICU/PICU/NICU
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 Ners (diutamakan)
- Memiliki STR Aktif
- Bersertifikat Uji Kompetensi & BTCLS
- Bersertifikat Pelatihan PICU/NICU (Perawat PICU/NICU)
- Bersedia bekerja shifting
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 2 tahun
4. Perawat Bedah
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 Ners (diutamakan)
- Memiliki STR Aktif
- Bersertifikat Uji Kompetensi & BTCLS
- Bersertifikat Pelatihan Bedah
- Bersedia bekerja shifting
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 2 tahun
5. Perawat Anestesi
Kualifikasi :
- Pendidikan D3 Keperawatan / S1 Ners
- Memiliki STR Aktif
- Bersertifikat Uji Kompetensi & BTCLS
- Bersertifikat Pelatihan Anestesi
- Bersedia bekerja shifting
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 2 tahun
6. Analis Laboratorium
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3 Analis Kesehatan
- Memiliki STR Aktif
- Bersedia bekerja shifting
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 1 tahun
- Terbuka untuk fresh graduate
7. Rekam Medis
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3 Rekam Medis
- Memiliki STR Aktif
- Bersedia bekerja shifting
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 1 tahun
- Terbuka untuk fresh graduate
8. Elektromedis
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3 Teknik Elektromedis
- Memiliki STR Aktif
- Mampu maintenance & melakukan kalibrasi alat medis
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 1 tahun
- Terbuka untuk fresh graduate
9. Apoteker
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 Profesi Apoteker
- Memiliki STR Aktif
- Memiliki kemampuan komunikasi efektif
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 2 tahun
- Terbuka untuk fresh graduate
10. Asisten Apoteker
Kualifikasi :
- Pendidikan D3/S1 Farmasi
- Memiliki STRTTK Aktif
- Bersedia bekerja shifting
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 1 tahun
- Terbuka untuk fresh graduate
11. Radiografer
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3 Radiologi
- Memiliki STR Aktif
- Bersedia bekerja shifting
- Pengalaman di posisi yang sama minimal 1 tahun
- Terbuka untuk fresh graduate
Lowongan Kerja ini dibuka hingga batas waktu serta hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang bakal dipanggil buat mengikuti tahapan seleksi berikutnya.
Cara Melamar Pekerjaan di PT Brawijaya Investama (Brawijaya Hospital & Clinic)
Bagi Anda yang minat dan yakin memenuhi kualifikasi Loker PT Brawijaya Investama (Brawijaya Hospital & Clinic) diatas silahkan bisa melamar langsung APPLY JOBS via Link dibawah ini:
APPLY JOBS
Demikian informasi Lowongan Kerja di PT Brawijaya Investama (Brawijaya Hospital & Clinic) yang admin bagikan dan semoga bermanfaat.
Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.
Perhatian!!Segala proses recruitment diseluruh cabang PT Brawijaya Investama (Brawijaya Hospital & Clinic) tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.
Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!