
PT Tripatra Engineers and Constructors adalah salah satu perusahaan Engineering, Procurement, and Construction (EPC), manajemen proyek, dan Operation & Maintenance (O&M) terintegrasi yang sangat berpengalaman dengan beraneka ragam layanan. Berdiri sejak 1973, PT. Tripatra Engineers and Constructors memiliki lebih dari 47 tahun pengalaman dengan kompetensi dalam bidang energi, PT Tripatra Engineers and Constructors akan selalu berusaha memberikan layanan terbaik untuk sektor energi, minyak dan gas, petrokimia, infrastruktur, serta telekomunikasi di Indonesia sampai mancanegara. TRIPATRA bergabung menjadi bagian dari Indika Energy pada tahun 2007 dan menjadi salah satu pilar Layanan Energi dari Indika Energy yang memungkinkan penyediaan solusi yang efektif secara konsisten sepanjang rantai nilai energi. Sebagai anak perusahaan, kami telah memberikan kontribusi yang signifikan dengan mayoritas 88% proyek EPC dibandingkan dengan anak perusahaan lainnya.
Lowongan Kerja PT Tripatra Engineers and Constructors
Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.
Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini PT Tripatra Engineers and Constructors sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:
1. Lead Project Control
Kualifikasi Khusus :
- Minimum sarjana (S1) dengan 8 YoE
- Pengalaman 5 tahun diposisi yang sama atau pemimpin Seheduler dan Cost Controller
2. Project Controller
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 6 YoE (S1/D4), minimal 10 YoE (D3)
- Pengalaman 3 tahun diposisi Cost Controller/Scheduller/Planner
3. Quantity Surveyor
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 6 YoE (S1/D4), minimum 8 YoE (D3)
- Pengalaman 4 tahun diposisi Quantity Surveyor
4. Material Controller
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 4 YoE (S1/D4), minimum YoE (D3)
- Pengalaman 4 tahun di bidang penanganan material konstruksi
5. Project Control Admin
Kualifikasi Khusus :
- Semua Jurusan
- Pengalaman 4 tahun di bagian Administrasi konstruksi
6. Lead Equipment Inspector
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 8 YoE (S1/D4), minimum 10 YoE (D3)
- Pengalaman 5 tahun di posisi Lead Equipment Inspector
7. Equipment Inspector
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 6 YoE (S1 atau D4) dan YoE (D3)
- Pengalaman 4 tahun sebagai pengawas pengelolaan dan operasi peralatan konstruksi
8. Equipment Administrator
Kualifikasi Khusus :
- Semua Jurusan
- Pengalaman 4 tahun di bidang sistem pengendalian dokumen dan pembuatan aktivitas konstruksi
9. Safety Supervisor
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 6 YoE (S1 atau D4) dan 8 YoE (D3)
- Pengalaman 5 tahun sebagai HES Inspector atau pengawas/supervisor K3L
10. Safety Specialist
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 7 YoE (S1 atau D4) dan 9 YoE (D3)
- Pengalaman 5 tahun di posisi HES Specialist atau HSE Inspector
11. Trainer
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 5 YoE (S1 atau D4) dan 7 YoE (D3) dengan pelatihan di bidang K3L
- Memiliki sertifikat atau kualifikasi dalam pelatihan dan pengembangan (5 tahun terakhir)
12. Construction Lead
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 8 YoE (S1 atau D4) dan 10 YoE (D3)
- Pengalaman 5 tahun diposisi Lead/Superintendent Construction
13. Construction Supervisor
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 6 YoE (S1 atau D4) dan 8 YoE (D3)
- Pengalaman 4 tahun diposisi yang sama
14. Construction Admin
Kualifikasi Khusus :
- Semua Jurusan
- Pengalaman 4 tahun di bidang sistem pengendalian dokumen dan pembuatan laporan aktivitas konstruksi
15. Lead Quality Controller
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 8 YoE (S1 atau D4) dan 10 YoE (D3)
- Pengalaman 5 tahun diposisi QA/QC Superintendent atau Lead
16. QC Civil
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 6 YoE (S1 atau D4) dan 8 YoE (D3)
- Pengalaman 4 tahun dalam bidang inspeksi pengendalian kualitas pekerjaan sipil, bangunan, dan struktural
17. QC Coating
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 6 YoE (S1 atau D4) dan 8 YoE (D3)
- Pengalaman 4 tahun dalam bidang inspeksi pengendalian kualitas pekerjaan coating
18. QC Electrical
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 6 YoE (S1 atau D4) dan 8 YoE (D3)
- Pengalaman 4 tahun dalam bidang inspeksi pengendalian kualitas sistem kelistrikan 120V, 240V, 480V, 4160V, dan 13.8kV
19. QC Instrument & Control
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 6 YoE (S1 atau D4) dan 8 YoE (D3)
- Pengalaman 4 tahun dalam bidang inspeksi pengendalian kualitas alat-alat instrumentasi
20. QC Tank
Kualifikasi Khusus :
- Minimum 6 YoE (S1 atau D4) dan 8 YoE (D3)
- Pengalaman 4 tahun dalam bidang inspeksi pengendalian kualitas fabrikasi tangki
21. QC Welding
Kualifikasi khusus :
- Minimum 6 YoE (S1 atau D4) dan 8 YoE (D3)
- Pengalaman 4 tahun dalam bidang inspeksi pengendalian kualitas pekerjaan pengelasan
Kualifikasi Umum :
- Semua Jurusan wajib memiliki pengalaman kerja di proyek-proyek dan/atau fasilitas-fasilitas penanganan:
- Minyak & Gas
- Petrokimia
- Bangunan Sipil
- Dinas Pekerjaan Umum
- Pertambangan
- Panas Bumi
- Proyek pembangkit tenaga listrik
Jadwal Walk-In Interview :
- Tanggal : 27 – 29 September 2024
- Lokasi : Duri Area
Lowongan Kerja ini dibuka hingga batas waktu serta hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang bakal dipanggil buat mengikuti tahapan seleksi berikutnya.
Cara Melamar Pekerjaan di PT Tripatra Engineers and Constructors
Bagi Anda yang minat dan yakin memenuhi kualifikasi Loker PT Tripatra Engineers and Constructors diatas silahkan bisa melamar langsung APPLY JOBS via Link dibawah ini:
APPLY JOBS
Demikian informasi Lowongan Kerja D4 S1 di PT Tripatra Engineers and Constructors yang admin bagikan dan semoga bermanfaat.
Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.
Perhatian!!Segala proses recruitment diseluruh cabang PT Tripatra Engineers and Constructors tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.
Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!