Goodeva Technology, Startup IT Company dengan konsep Partner yang seperti sahabat dengan ekosistem kerja yang serba Muda, dinamis dan open minded. Goodeva didirikan Tahun 2015, Hingga saat ini Goodeva telah menjadi bagian inovasi digital bagi bangsa dengan membantu menciptakan inovasi digital bagi institusi pemerintah maupun swasta nasional. Sebagai salah satu IT Startup Company yang paling cepat bertumbuh di Bekasi, Goodeva punya komitmen untuk tetap bertumbuh. Bertumbuh dari segala aspek baik aspek manajemen, perusahaan, inovasi maupun bagi Tim.
Lowongan Kerja Goodeva Technology
Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.
Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini Goodeva Technology sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:
Posisi : Customer Relation
Persyaratan
- Wanita
- Lulusan SMK/D3/D4/S1 Teknik Informatika/Komunikasi/ sejenis
- Usia 22-26 Tahun
- Memiliki pengalaman kerja min 1 tahun sebagai customer services
- Memahami basic teknik komunikasi yang baik ke customer
- Memahami basic penggunaan aplikasi berbasis apps & web-based
- Memiliki kemampuan menyelesaikan masalah / troubleshooting
- Anda yang bisa presentasi & komunikasi dengan baik ke customer
Benefit:
- Bonus KPI
- Bonus Tunjangan Hari Raya (THR)
- BPJS Kesehatan
- Bonus Kejutan Performa (possible)
- Jenjang karier dan peluang karyawan tetap
Lowongan Kerja ini dibuka hingga batas waktu serta hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang bakal dipanggil buat mengikuti tahapan seleksi berikutnya.
Cara Melamar Pekerjaan di Goodeva Technology
Bagi Anda yang minat dan yakin memenuhi kualifikasi Loker Goodeva Technology diatas silahkan bisa melamar langsung APPLY JOBS via Link dibawah ini:
- Email : recruitment@goodeva.co.id
- Subjek : Nama_Customer Relation
Demikian informasi Lowongan Kerja di Goodeva Technology yang admin bagikan dan semoga bermanfaat.
Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.
Perhatian!!Segala proses recruitment diseluruh cabang Goodeva Technology tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.
Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!