
Bomba Grup merupakan sebuah perusahaan holding investasi terdiversifikasi yang memaksimalkan sinergi antar bidang usaha untuk memaksimalkan potensi serta nilai ekonomi yang optimal dari hulu ke hilir. Bomba Grup juga terus berupaya untuk meningkatkan nilai ekonomi dan kemasyarakatan di Sumatera Selatan pada khususnya dan Indonesia pada umumnya.
Lowongan Kerja Bomba Grup
Salam sukses! Semoga diberi keberkahan untuk kita. Pada hari ini admin akan menyampaikan info lowongan kerja buat teman-teman yang sedang mencari pekerjaan.
Mungkin informasi yang admin tulis pada hari ini bisa menjadi alternatif, Karena Saat ini Bomba Grup sedang membuka lowongan kerja dengan posisi dan kualifikasi sebagai berikut:
1. Posisi: Asisten Humas
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal S1 diutamkan Hukum/Komunikasi
- Berpengalaman minimal 4 tahun di Industri Perkebunan Kelapa Sawit
- Memiliki pengalaman dalam membuka lahan baru
- Mengerti dan memahami peraturan perundang-undangan khususnya dalam bidang Pertanahan/Pembebasan lahan
- Jujur dan vepat beradaptasi
- Mempunyai kemampuan komunikasi dan negosiasi yang sangat baik
- Terbiasa menangani komunikasi dan negosiasi yang sangat baik
- Terbiasa mengangani konflik serta mencari solusi yang baik di Perkebunan Kelapa Sawit
- Mampu bekerja secara mandiri ataupun bekerja sama dengan tim
2. Posisi: Asisten Kemitraan
Kualifikasi :
- Minimal lulusan S1 Komunikasi atau dengan latar belakang pendidikan yang relevan
- Berpengalaman dalam membuka lahan baru
- Memiliki dan memahami konsep pembinaan petani plasma (aspek teknis, organisasi, keuangan, sumber daya manusia, dan aspek komunikasi)
- Telah berpengalaman minimal 4 tahun, dalam mengelola hubungan kerja kemitraan antara kebun inti dan kebun plasma
- Memiliki kemampua membangun relasi yang baik dengan pihak eksternal
- Memiliki kemampuan analisa, manajerial dan komunikasi yang baik, serta dapat melakukan presentasi
- Mempunyai kemampuan komputer Ms Office
3. Posisi: Asisten Afdeling
Kualifikasi :
- Pria, usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal S1 Perkebunan
- Memahami dengan baik mengenai budidaya kelapa sawit (LC/TBM/TM)
- Minimal pengalaman 3 tahun sebagai Asisten Kebun / Asisten Afdeling
- Mempunyai leadership yang kuat dan mampu memimpin dalam team
- Dapat bekerja dibawah tekanan
- Bersedia untuk ditempatkan di Sumatera Selatan
Lowongan Kerja ini dibuka hingga batas waktu serta hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang bakal dipanggil buat mengikuti tahapan seleksi berikutnya.
Cara Melamar Pekerjaan di Bomba Grup
Bagi Anda yang minat dan yakin memenuhi kualifikasi Loker Bomba Grup diatas silahkan bisa melamar langsung APPLY JOBS via Email dibawah ini:
Alamat Email Bomba Grup
- E-mail : [email protected]
Subjek : Nama_Posisi Yang Dilamar
Untuk posisi Kepala Tata Usaha ke email :
- E-mail : [email protected]
Subjek : Nama_Posisi Yang Dilamar
Demikian informasi Lowongan Kerja Asisten di Bomba Grup yang admin bagikan dan semoga bermanfaat.
Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.
Perhatian!!Segala proses recruitment diseluruh cabang Bomba Grup tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.
Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!