Yayasan Cinta Islam adalah lembaga sosial filantropi yang fokus menyelamatkan generasi Islam dengan membantu para penghafal Al-Qur’an dan mendukung rumah atau sekolah tahfizh. Sejak tahun 2018, yayasan ini menghimpun sedekah dari donatur untuk disalurkan kepada para penghafal Al-Qur’an serta program-program yang berkaitan dengan wakaf lahan dan pembangunan pondok pesantren.
- Email : [email protected] dengan subjek Marketing – Nama
Demikian informasi Lowongan Kerja di Yayasan Cinta Islam yang admin bagikan dan semoga bermanfaat.
Jangan Lupa SHARE Informasi Lowongan Kerja Ini kepada semua Teman, Kawan, Kerabat sampai saudara kalian yang lagi membutuhkan pekerjaan pada tombol Share dibawah ini.
Perhatian!!Segala proses recruitment diseluruh cabang Yayasan Cinta Islam tidak membebankan maupun memungut biaya dalam bentuk apapun pada proses penerimaan karyawan baru.
Jika ada kandidat yang diminta untuk membayar sejumlah uang dalam proses recruitment, dapat dipastikan perihal tersebut merupakan penipuan dan kami tidak bertanggung jawab atas perihal tersebut!