
- Title: Lowongan Kerja Finance & Admin di PT. Indonesia Consultindo Global
- Updated: Sabtu, 20 February 2021
- Posted by: Infokerja.net
- Summary: Lowongan Kerja Finance & Admin Lulusan Diploma 3
- Empoyment Type: Full Time
- Location: Jakarta Pusat, DKI Jakarta
Deskripsi Perusahaan:
PT. Indonesia Consultindo Global merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dibidang bidang Jasa Konsultan Pajak, Bea Cukai dan Management Bisnis. Tim kami terdiri dari tenaga-tenaga profesional terbaik yang telah memiliki pengalaman lebih dari 15 tahun dalam bidang pajak, bea cukai maupun manajemen.
Kami siap memberikan jawaban atas segala permasalahan anda dalam bidang pajak, bea cukai dan manajemen. Bekerja penuh dengan dedikasi tinggi, profesionalisme guna mencapai kepuasan anda adalah tanggung jawab kami IC CONSULTANT.
Sampai saat ini kami telah menangani berbagai jenis bidang usaha klien baik perusahaan lokal maupun perusahaan asing. Sehingga kami yakin dan percaya, bahwa kami akan selalu memberikan “value” kepada setiap klien kami.
Posisi: Finance & Admin
Lokasi: Jakarta Pusat, DKI Jakarta
Batas Melamar: 28 February 2021
Kualifikasi:
- Wanita, Usia 20 tahun s/d 28 tahun
- Pendidikan min D3, bidang keuangan
- Dapat berkomunikasi dengan baik
- Dapat bekerja dengan rapi dan teliti
- Bekerja dengan Jujur
- Mempunyai kemampuan dalam hal administrasi
Deskripsi Pekerjaan:
- Melakukan penyusunan laporan keuangan perusahaan
- Melakukan penginputan semuanya transaksi keuangan dan bertanggungjawab atas laporan keuangan perusahaan
- Melakukan dab bertanggung jawab atas setiap transaksi keuangan perusahaan
- Membuat invoice tagihan
- Menghitung gaji karyawan
- Membuat laporan mengenai aktivitas keuangan perusahaan
- Dan lain-lain
Untuk melamar Lowongan Finance & Admin silahkan